Kamis, 02 Februari 2017

7 Bahasa yang Paling Banyak Digunakan di Dunia

1. Bahasa China (Chinese)

Negara Pengguna Utama : China (Tiongkok)
Jumlah Pengguna : 1,197 miliar orang
Total Negara Pengguna lainnya : 33 Negara

2. Bahasa Spanyol (Spanish)

Negara Pengguna Utama : Spanyol
Jumlah Pengguna : 399 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 31 Negara

3. Bahasa Inggris (English)

Negara Pengguna Utama : Inggris
Jumlah Pengguna : 335 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 101 Negara

4. Bahasa Hindi

Negara Pengguna Utama : India
Jumlah Pengguna : 260 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 4 Negara

5. Bahasa Arab (Arabic)

Negara Pengguna Utama : Arab Saudi
Jumlah Pengguna : 242 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 60 Negara

6. Bahasa Portugis (Portuguese)

Negara Pengguna Utama : Portugal
Jumlah Pengguna : 203 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 12 Negara

7. Bahasa Bengali

Negara Pengguna Utama : Bangladesh
Jumlah Pengguna : 189 juta orang
Total Negara Pengguna lainnya : 4 Negara

0 Post a Comment/Comments:

Posting Komentar